Dream Big!
Inspirasi
memang bisa muncul dari mana saja. Mana saja tuh bisa dari siapa saja dan apa
saja. Bisa dari makhluk hidup dan bahkan makhluk tak hidup. Seperti judul
tulisan kali ini yang terinspirasi dari chasing hp bergambar astronot dengan tulisan
:”Dream Big”.
Emang
apa sih Dream Big ? Ya maksudnya
bermimpilah besar, eh bermimpi besarlah. Emang bener bangat sih ini. Mimpi itu
kan gratis, masa punya mimpi yang cetek- cetek aja, kecil aja. Mimpi tuh yang
besar, yang tinggi. Kalo kata ustadz Mansur dan putri pertamanya, Wirda “
Jangan jadi the Loser”, masa cuma mimpi aja gak berani. Bener juga sih emang.
Kadang kita sendiri yang akhirnya membatasi mimpi kita. Terlalu terjebak dengan
realita dan kenyataan kini, hingga lupa bahwa kita punya Allah yang Maha Kuasa.
Allah yang Maha Mengabulkan. Atau lupa bahwa kita, umat Islam, muslim, mu’min
adalah umat terbaik.
Sejatinya
umat terbaik, yaa punya mimpi yang besar. So let’s take a paper, than write
your own big dreams. Iya pake ‘s’, jangan cuma satu, tulis yang banyaak. Lalu
coba evaluasi, mimpi besar kita itu udah sesuai belom sama Allah, udah berujung
akhirat apa belum. Semangat bermimpi besar!
Udah
gitu aja. Maunya sih lebih, nyeritain mimpi besar diri. Mungkin lain kali,
InsyaAllah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar